Wednesday, March 28, 2007

Dapat uang dari website / blogspot, bagaimana caranya??

Sudah sejak lama, mencari $$ melalui website/blogspot menjadi topik hangat di sekitar dunia online. Ada yang berhasil mengeruk ribuan$ dalam satu hari secara terus menerus, ada pula yang gagal mengahasilkan, ada pula yang gagal untuk bisa bergabung dalam mendapatkan $ di internet.

Caranya tergolong mudah, kita hanya perlu sebuah website pada awalnya. Bisa kita buat sendiri keseluruhan website menggunakan program untuk membuat halaman html, atau mungkin php,asp, dan apa pun itu yang bisa ditampilkan oleh browser (contohnya : IE) atau cukup dengan membuat sebuah blogspot. Bisa dari layanan google / http://www.blogger.com/ , dari layanan Yahoo, dari friendster, dan masih banyak lagi. Yang paling sering orang gunakan biasanya Blogger dari google, seperti blogspot ini.

Bagi yang ga bisa bahasa pemrograman untuk buat sebuah website, disarankan ambil pilihan kedua, yaitu bikin blogspot saja. Yang penting punya account di google saja, bisa lewat http://www.gmail.com/ layanan email dari google. Kalo bagi yang lom ada account di Gmail, harus daftar dulu. Masalahnya Gmail, tidak bisa sembarang orang bisa mendaftar, harus di invite oleh orang yang sudah terdaftar di Gmail. Kalo Anda mau, bisa kirimkan email ke joker.blade2@gmail.com, isinya nama Anda saja. Nanti akan saya invite ^^

Setelah kita punya acoount di Google, anda baru bisa buat blogspot Anda. Tinggal ikutin petunjuk yang sudah ada, ga perlu ketik bahasa pemrograman. Dan jadilah blogspot pertama Anda, SELAMAT!!!

Sekarang tugas Anda mengisi blogspot Anda sehingga blogspot Anda sering dikunjungi orang. Bisa dengan video,galeri foto, tulisan artikel menarik, atau apapun juga. Anda juga bisa mempercantik tampilan blogspot Anda sehingga orang berkunjung betah di blogspot Anda.

Setelah blogspot anda ramai dikunjungi secara rutin, anda baru bisa mencoba mandapatkan $$ dengan cara memasukkan blogspot anda dengan tambahan kolom iklan (Ad..). Layanan yang bisa anda ikuti untuk mendapatkan $ sangat banyak. Yang paling sering digunakan adalah layanan dari google yaitu Google Adsense. Layanan ini akan memasang kolom iklan di blogspot Anda, sebagai gantinya kalau iklan nya di klik oleh pengunjung website Anda, maka Anda mendapatkan $. Perhitungan pendapatan $ tiap layanan berbeda-beda.

Untuk mendapatkan layanan ini cukup mendaftar saja di Google Adsense. Setelah mendaftar website Anda akan di cek oleh Google, apakah layak atau tidak. Nah disini filter pertama apakah Anda bisa mendapatkan $ dari blogspot Anda. Banyak website/blogspot yang di tolak. Ada berbagai macam trik untuk mandapatkan persetujuan dari Google. Triknya bisa Anda dapatkan kalau Anda rajin mencari di Search Engine.

Kalau Anda malas mencari triknya dan tidak siap sakit hati di tolak oleh Google Adsense, Anda bisa mangikuti layanan yang lain, salah satunya FAN (Fair Ads Network), layanan yang baru, masih mencari member baru dan baru akan mulai sekitar akhir bulan April. Labih mudah untuk disetujui bagi member awal dia. FAN membuka tempat untuk member awal dengan terbatas, jadi secepatnya Anda daftar sebelum tempatnya habis. Kalau mau daftar segera klik disini

Kalau Anda sudah diterima, Anda tinggal terus kembangkan blogsot Anda sehingga semakin banyak orang yang rajin berkunjung di blogspot Anda, karena itu akan memperbesar kemungkinan iklan dari google akan di klik oleh pengunjung Anda, artinya pendapatan Anda bertambah. Sekarang untuk mendapatkan lebih tinggal Anda membuat blogspot kedua, ketiga, dan seterusnya.

Kelihatannya mudah tapi nanti Anda akan baru akan mengalami bagaimana rumitnya untuk mempercantik blogspot Anda, betapa pusingnya mencari isi untuk blogspot Anda, dan bagaimana susahnya mendapatkan pengunjung yang banyak ke blogspot Anda. TAPI semua itu ada jalan keluarnya, asalkan Anda rajin dan mau belajar dari para ahlinya dengan rajin membaca artikel-artikel yang berhubungan, maka anda pasti bisa mendapatkan itu semua.

Berikutnya saya akan menuliskan beberapa tips untuk mempercantik Blogspot Anda. Nanti Anda bisa mengikuti tips nya supaya Blogspot Anda lebih menarik dan orang akan lebih nyaman di blogspot Anda ^^
Kalau ada pertanyaan tulis di comment saja, ada dibawah sini

Tuesday, March 27, 2007

8 alasan kenapa laki2 kurang romantis saat hari valentine

Satu lagi artikel tentang valentine. Kali ini membahas kenapa laki2 kurang romantis pada pasangannya dalam bahasa inggris. Silakan membaca ^^
Ditulis oleh Lee Hefner

8 Reasons Why Your Man Isn't More Romantic On Valentine's Day

What is supposed to be the most romantic day of the year is too often a source of disappointment and frustration instead of joy for thousands of couples.
Valentine's Day usually brings expectations for women who are in a relationship. They may anticipate gifts of chocolates, romantic cards, and secret reservations in trendy restaurants.
Instead many men have psychological blocks that keep them from being more romantic. Consequently these men may do little or nothing special for their partners for Valentine's Day.
The reasons male partners have trouble with romance include:
1. A man may not be aware of how important romance is to his woman. He may not fully appreciate that men and women have different needs in this area.
2. Some males simply don't know what to do. A man may not have seen his father model romantic behavior when he was growing up. Consequently he never developed courting skills.
3. The man might simply be lazy. He may have lapsed into complacency in the relationship and assumes that he doesn't really have to do anything extra to keep the relationship going.
4. Some men have trouble expressing feelings. They may carry around unresolved anger toward their partners. Anger can turn into resentment and passive aggressive behavior toward the woman.
5. The man may be struggling with addictions. Compulsions like alcohol or drug abuse, sexual addiction or gambling provide an escape that lets him avoid dealing with the demands of maintaining a successful relationship.
6. A man may feel deprived in the bedroom. He might be thinking "When she's ready to satisfy me more often, then I'll be more romantic."
7. Some partners procrastinate. A husband may put off buying flowers or making a restaurant reservation until it's too late.
8. The man may be afraid of trying to be romantic. This is particularly true when his woman is often critical of him. In this case, he may think "What's the use? I can never please her. Why even try?"

Valentine bukan hanya untuk yang sudah berpasangan

Hari Valentine bukan hanya untuk yang sudah berpasangan, berikut ada sebuah artikel dalam bahasa inggris dari Catherine Pulsifer, salah satu editor dari Words of Wisdom 4 U, http://www.wow4u.com.

Some people hate to see Valentines Day come around. Some have ended relationships and feel lonely while others have not yet met that someone special. Valentines Day should be a day to share love with those around you.
Below are 10 thoughts you can do on Valentines Day to make the day special for you:
1. Look around you and appreciate those who care about you, be thankful they are in your life.
2. Rather than expect a card, send a card to someone special in your life (your mum, a relative, a friend) and thank them for being them.
3. Treat yourself on Valentines Day? if you don't love yourself then you will never be able to love others in a meaningful way.
4. Call your mum or your dad, or that someone who made a difference in your life and thank them for caring about you.
5. Enjoy your day, remember, that you are exchanging a day of your life.
6. Take 5 minutes and sit quietly and reflect on all the blessings in your life. Remember there are always those who are in a worse situation than you.
7. Do something nice for someone today. . . it may be as simple as smiling at someone in an elevator to buying someone a coffee.
8. Call that friend or relative that you have not talked with in awhile.
9. Cook or buy your favorite meal for dinner.
10. Last but not least, don't feel sorry for yourself; be thankful for all the good in your life!

Successful Job Interview Tips

Congratulations! You've finally landed that job interview you've been waiting for. Now the real work begins! Remember, resumes don't get jobs; they merely get you in the door. Here's how to make your resume come alive and make a good impression.

Tell Your Story in 60 Seconds or Less.Believe it or not, one of the biggest stumbling blocks for job candidates is what to say when an interviewer opens with: tell me something about yourself. This is not the time to share where you were born, your love of cats, or how much you hate your last boss! It's your golden opportunity to make your resume come alive. Your story needs to highlight your top three selling points that are most pertinent to the job for which you are applying. Support your points with short examples (see below). You may have more selling points, and if the interviewer is interested he or she will ask. Practice telling your story out loud until it's smooth and concise.

Give Specific Examples.For every selling point you've listed on your resume, you need at least one strong, specific example to support it. Great at customer service? Wow them with the story of your best customer turnaround. Marketing whiz? Dazzle them with your best campaign. Brilliant computer programmer? Give an example of how you saved someone time, money, or solved a problem.

Do Your Research.There's no excuse for walking in the door unprepared. Check the company website, read magazine and newspaper stories; talk to friends or current employees. Ask the receptionist for old company newsletters, scour local business journals. The more you know, the more confidently you can match your skills to the company's needs.

Think Benefits.No, I'm not talking health and dental here! I mean, why should the company hire you? What's in it for them? Most people sit down and start outlining all their needs: salary, hours, driving distance, blah, blah, blah. Fatal mistake. Companies are not in the business of handing out something for nothing. So what can you offer that nobody else can?

Don't Be Afraid to Ask Questions.A person who is afraid to ask questions in an interview is one who won't ask questions on the job. That leads to costly mistakes. You need to ask just as many questions as they do. Start the moment your interview is scheduled. Who will be interviewing you? Find out names and titles. Is there anything special you should prepare? How much time should you expect? During the interview, ask questions that will help you determine if this is a good match. What would a typical day be like? What personality qualities does the company most value? DO NOT ask about money! Once you're offered the job, then it's time to negotiate.

Be Consistent.First impressions begin long before meeting face-to-face. Starting with your resume, proofread! A resume with typos broadcasts carelessness. Once you've sent your resume, be prepared for a call. Answer your phone professionally and be aware of your voicemail or answering machine message. What does it say about you? Be nice to the receptionist. That person's opinion can make or break you.

Send a Handwritten Thank You Note. A classy move that few people make. Ask for a business card to get the correct spelling and follow up immediately.

About the writer :
Susan Fee is a licensed counselor, communications expert, and author of Positive First Impressions: 83 Ways to Establish Confidence, Competence, and Trust.

Monday, March 26, 2007

Karaoke : When You Say Nothing At All - Ronan Keating

This song have a beautiful lyric, the lyric is picture of deep true love. The lovers can understand each other only with a little talk and a lot of conscience (voice of your heart).
Ronan Keating sing this song again for soundtrack of Nothing Hill. This is a very beautiful song and a great movie. Hope you enjoy watch this movie.



Sunday, March 25, 2007

10 Kiat Menjadi Sahabat Yang Baik

1. Bersikaplah terbuka
Keterbukaan tidak saja akan membuat sahabat Anda lebih mengenal Anda , tetapi Anda juga akan lebih mengenal diri sendiri. Ungkapkanlah perasaan2 , keinginan dan harapan-harapan Anda. Hanya dengan keterbukaan , Anda bisa bicara dari hati ke hati, dan itu sangat penting bagi keintiman persahabatan.
2. Ciptakanlah keseimbangan antara memberi dan menerima.
Anda tidak cukup hanya berperan sebagai pemberi tanpa menerima atau hanya sebagai penerima tanpa memberi. Hal ini menyangkut aspek yang luas , termasuk berbagi kegembiraan dan kesedihan.
3. Terimalah sahabat Anda sebagaimana adanya.
Jadilah sahabatnya tanpa menuntutnya berubah sesuai keinginanAnda. Mungkin dia terlalu cerewet , agak cuek, sangat sensitif atau matre. Dia memang tidak sempurna dan mungkin sering melakukan hal-hal yang Anda tidak sukai. Namun jangan lupa, Andapun tidak luput dari kelemahan dan kekurangan.
4. Bila sahabat Anda mempunyai sifat atau kebiasaan yang umumnya tidak disukai orang lain dan bisa menghambat pergaulannya, ingatkanlah dia pada waktu yang tepat. Barangkali selama ini dia tidak menyadari atau belum pernah ada seorangpun yang mengkritiknya . Kalau diperlukan , berilah saran dan biarkan dia berubah sedikit demi sedikit. Supaya fair , boleh juga Anda memintanya mengkritik Anda.
5. Bermurah hatilah.
Ulurkanlah tangan ketika iamemerlukan bantuan, hiburlah ketika dia sedang sedih ,dengarkanlah ketika dia mencurahkan isi hatinya,temanilah ketika dia mengalami masa-masa sulit,doronglah semangatnya dll.
6. Berikanlah perhatian.
Meskipun ia tampak tidak membutuhkannya , namun dia akan senang menerimanya. Jangan melupakan hari-hari istimewanya, bawakan oleh-oleh ketika Anda Pulang dari dari suatu tempat, pujilah potongan rambutnya yg bagus, tanyakan kabar keluarganya, dsb.
7. Bersikaplah penuh toleransi.
Tidak ada masalah bila Anda berbeda dengan sahabat Anda, baik agama, suku,prinsip atau kebiasaan. Semua itu bisa memperkaya suatu persahabatan bila kedua belah pihak mau saling mengahargai. Dan semakin baik toleransi Anda, maka akan semakin matang kemampuan Anda bersosialisasi.
8. Hargailah sahabat Anda sebagai seorang pribadi yang punya harga diri.
Meskipun hubungan sudah sangat akrab, dia masih bisa tersingung dengan sikap dan ucapan Anda. Hatinya bisa terluka bila dihina, dikecam atau dipermalukan , meskipun dalam konteks bercanda.
9. Hormatilah privasi sahabat Anda.
Bila dia menceritakan sesuatu rahasia , jangan membocorkannya karena itu berarti mengkhianati perasaannya. Ketika dia sedang ingin sendiri , jangan mengganggunya. Jangan tergoda untuk membuka buku hariannya, tas atau dompet miliknya tanpa ijin, dsb.
10. Bila terjadi konflik, selesaikanlah segera.
Mulailah mengambil inisiatif untuk menyelesaikannya. Jangan menunda-nunda apalagi bersikap seakan-akan tidak ada masalah. Meskipun konflik bisa mengganggu hubungan persahabatan , namun bila diselesaikan dengan baik bisa membuat hubungan menjadi lebih intim.

Orang yang mempunyai sahabat akan lebih sehat dan bahagia daripada mereka yang tidak punya seorangpun. Seorang sahabat lebih berharga dari emas atau permata. Kekayaan tidak bisa membelikan Anda seorang sahabat atau membayar kerugian akibat kehilangan seorang sahabat. ¨ CC.D. Prestice